LADIES WAJIB TAHU! Ini 7 Makanan yang Harus Dihindari Agar Area Kewanitaan Gak Bau

Rabu 10-07-2024,20:37 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

BACA JUGA:Berikut 5 Jenis Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Agar Berat Badan Ideal, yuk Disimak!

BACA JUGA:Bunda Wajib Tahu! Bayi di Bawah 6 Bulan Tidak Boleh Diberi Makan Pisang, Ini Alasannya

4. Brokoli

Salah satu sayuran yang telah mendapatkan gelar makanan super adalah brokoli.

Namun jika dikonsumsi dalam beberapa hari ke depan, brokoli dapat mengubah bau organ reproduksi, sama seperti dua makanan lainnya.

Makanlah sayuran ini secukupnya untuk mencegah bau organ reproduksi kamu, ya.

5. Makanan yang Digoreng

Makanan yang digoreng biasanya mengandung banyak lemak.

BACA JUGA:Mudah dan Simpel! Ini 6 Cara Mengatasi Mata Merah dengan Bahan Alami, Dapat Kamu Lakukan di Rumah

BACA JUGA:7 Bahan Alami Untuk Obat Sakit Gigi, yuk Dicobain!

Dengan kata lain, lemak yang gak sehat dapat meningkatkan pertumbuhan bakteri patogen di organ intim.

Infeksi vagina yang paling umum terjadi adalah vaginosis bakterialis, yang biasanya didiagnosis dengan gejala-gejala seperti keputihan yang berbau amis yang gak normal.

Selain itu, penderita akan merasa terbakar dan gatal saat buang air kecil.

6. Keju

Keju adalah salah satu dari sekian banyak produk olahan susu yang dapat menyebabkan masalah ketidakseimbangan hormon.

BACA JUGA:Berikut 7 Tanaman Herbal yang Dapat Mengatasi Asam Lambung

Kategori :