Angka Harapan Hidup Warga di Daerah Ini Paling Tinggi Se- Jawa Tengah, Ternyata Ini Rahasianya

Senin 15-07-2024,04:32 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

Pelajar yang minat untuk lanjut ke SMK juga aksesnya cukup berlimpah, sebab ada 10 sekolah kejuruan di Kecamatan Sukoharjo dan 8 sekolah lainnya di Kartasura.

Sayangnya, di Kecamatan Mojolaban belum memiliki akses sekolah SMK di wilayahnya.

Apabila melihat kualitas kehidupan warganya seberapa sekat dari kualitas udaranya, Sukoharjo mempunyai tingkat polusi yang rendah.

BACA JUGA:Dikenal Jadul, Ternyata 5 HP Nokia Android Ini Spesifikasinya Gacor, Resolusinya Mantul untuk Shooting Film

Merujuk pada informasi Air Quality Index (AQI), terpantau kualitas udaranya tidak jauh dari kualitas sedang - baik.

Sejumlah kemudahan akses dan kualitas lingkungan yang menyehatkan inilah yang membuat warga Kabupaten Sukoharjo memiliki tingkat harapan hidup tertinggi di Jawa Tengah.

Kategori :