Gempa 5.7 Magnitudo terjadi di Enggano Bengkulu, dengan Kedalaman 12 Km

Jumat 19-07-2024,04:47 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Nah, digunakannya SIG oleh BMKG diharapkan bermanfaat dalam penyampaian informasi terkait mitigasi gempabumi.

Selain dapat membantu respon masyarakat dalam mengantisipasi gempabumi merusak. 

Sebab, skala ini mudah dimengerti masyarakat, khususnya terkait tingkat kerusakan yang terjadi pasca gempa bumi.

1. Untuk skala I SIG berwarna putih, gempa tak dirasakan, atau dirasakan beberapa orang saja, namun terekam oleh alat.

BACA JUGA:Bansos PKH Tahap 4 Via ATM Cair Agustus, Lalu Kapan Pencairan Via Pos? Ini Jadwalnya!

BACA JUGA:Dua Jalan Protokol di Palembang Akan Diberlakukan Sistem Ganjil-Genap, Kapan Mulainya?

Gempa yang terjadi di Skala I SIG ini memiliki Skala MMI I-II.

2. Skala II SIG dengan warga hijau, dapat dirasakan orang.

Namun gempa yang terjadi di Skala II SIG tidak menyebabkan kerusakan.

Hanya saja menyebabkan benda-benda bergoyang-goyang, termasuk kaca-kaca menjadi bergetar.

BACA JUGA:Dibuka 8 Lowongan Kerja Baru Perkebunan PT Hartono Plantation Indonesia Untuk Lulusan SMA dan SMK, Syaratnya?

BACA JUGA:Kepala BKKBN RI Kukuhkan Pj Gubernur dan Pj Ketua TP-PKK Sumsel Sebagai Duta Bapak Anak Stunting

Gempa yang terjadi di Skala II SIG ini memiliki Skala MMI III-V

3. Kemudian Skala III SIG berwarna kuning, gempa menyebabkan kerusakan ringan.

Misalnya retakan rambut di dinding rumah atau bangunan, atap bergeser dan ada yang berjatuhan sebagian.

Gempa yang terjadi di Skala III SIG ini memiliki Skala MMI VI.

Kategori :