Susu formula ini mengandung protein whey yang notabene lebih mudah dicerna oleh pencernaan anak.
Bukan itu saja, susu ini juga dilengkapi kandungan AA, DHA serta sejumlah vitamin dan mineral yang mendukung bayi agar tumbuh lebih optimal.
Susu SGM Ananda ini harganya mulai Rp90.000 (1000 gram).
2. SGM Ananda 6-12 Soya
BACA JUGA:Beli Mobil Hyundai di GIIAS 2024, Bisa Dapat Voucher Tiket Garuda hingga Layanan di Siloam
Apabila bayi mengalami diare, ruam kemerahan atau sering muntah, hal ini dapat terjadi lantaran si kecil alergi atau tak cocok dengan susu formula yang diberikan.
Solusinya, ibu dapat memberikan susu formula terbaik yang terbuat dari kacang kedelai.
Susu formula dari bahan kedelai mempunyai jenis protein yang berbeda dari susu sapi.
Bukan itu saja, susu formula soya juga cenderung mudah dicerna oleh pencernaan bayi.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru PT Multi Daya Mitra SMA/SMK Hingga S1 Boleh Melamar, Ini Posisi dan Syaratnya
Rekomedasi susu formula dari bahan kedelai terbaik yakni SGM Ananda 6-12 Soya 400 gram.
Susu formula bagi bayi baru lahir ini terbuat dari protein kacang kedelai berkualitas tinggi yang mengandung isolate protein yang baik untuk menambah nutrisi si kecil.
Bukan itu saja, terdapat pula kandungan nutrisi lain seperti Vitamin B1, B2, asam folat, kalsium dan zat besi.
3. Lactogen 1 Happynutri 1 Kg
BACA JUGA:Kejati Tahan 6 Tersangka Dugaan Korupsi Pertambangan, Salah Satunya Mantan Kadis di Lahat
Susu ini diformulaskan khusus untuk menemani tumbuh kembang bayi yang pertama.