Rusia Serang Ukraina Besar-Besaran? Ini Fakta Sebenarnya

Sabtu 31-08-2024,12:31 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

PALPRES.COM- Benarkah Rusia menyerang Ukraina besar-besaran, pasca Moskow di serang Ukraina?

Memang tidak bisa dipungkiri, hingga saat ini perang Rusia dengan Ukraina masih berlanjut. 

Presiden Rusia  Vladimir Putin memang tak pernah main-main dengan ancamannya.

Bisa dilihat dari jejak rentetan rudal dan drone pada Senin 26 Agustus lalu terpantau amat dahsyat dengan ancaman terhadap warga sipil yang mengkhawatirkan.

BACA JUGA:Rusia Gempur Ibukota Ukraina Dengan Rudal Balistik Korea Utara

BACA JUGA:Pasukan Ukraina Menyerah Massal dengan Rusia di Kursk? Ini Fakta Sebenarnya

Kepala Angkatan Udara Ukraina menyebut serangan kali ini sebagai serangan udara terbesar terhadap Ukraina sejauh perang yang masih berlangsung.

Di Kiev ratusan orang terlihat berkerumun menuju stasiun kereta bawah tanah setelah adanya peringatan.

Tidak tanggung-tanggung serangan Rusia kali ini menyasar ke lebih dari separuh wilayah Ukraina, berikut ulasan lengkapnya.

- Serangan udara besar-besaran 

BACA JUGA:Bantu Rusia, Komandan Militer Chechnya Siap Bawa Ukraina Menuju Kehancuran

BACA JUGA:Serang Balik Rusia, Ukraina Berhasil Menguasai Wilayah Kursk

Gempuran besar-besaran Rusia adalah pukulan telak sekaligus mimpi buruk bagi warga sipil Ukraina.

Bagaimana tidak serangan yang memang menargetkan infrastruktur listrik menyebabkan pemadaman secara luas dan seluruh negara kini berada dalam status siaga.

Jika sudah begini penduduk Ukraina punya pilihan untuk berlindung di ruang bawah tanah dan stasiun kereta bawah tanah.

Kategori :