Pagi Ini Gempa Guncang Jembrana Bali, Cek Kekuatan dan Episentrumnya

Jumat 06-09-2024,04:23 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Gempa pertama terjadi pada pukul 02:32:21 WIB, dengan kekuatan 2.5 Magnitudo.

Lokasi gempa di koordinat 8.68 LS,110.30 BT.

Pusat gempa 83 km Barat Daya Gunung Kidul.

BACA JUGA:Telkomsel Hadirkan Jaringan 5G hingga Compact Mobile BTS, Sukseskan PON XXI Aceh-Sumut 2024

BACA JUGA:Gak Ada Hati! Dalang Pembunuhan Siswi SMP di kuburan Cina Palembang, Malah Ikut Yasinan ke Rumah Korban

Dengan kedalaman gempa 44 Km.

Gempa kedua mengguncang Gunung Kidul pada pukul 02:50:26 WIB.

Gempa 2.6 Magnitudo ini, terjadi di koordinat 8.97 LS,110.32 BT.

Gempa berpusat di 113 km Barat Daya Gunung Kidul.

BACA JUGA:6 Hal Ini Wajib Kamu Lakukan Jika Sedang Main Di Area Jembatan Ampera, Nomer 5 Asyik Banget Deh!

BACA JUGA:GILAK! Pelaku Pamer Ke Teman Usai Membunuh Siswi SMP Palembang

Dengan kedalaman 20 Km.

Sedangkan BMKG Gorontalo di laman media sosial X, @bmkg_gto mencatat, gempa 4.6 Magnitudo terjadi di Ratahan, Sulawesi Utara.

Gempa terjadi pada pukul 22:08:54 WITA, Kamis 5 September 2024.

Lokasi gempa di koordinat 0.49 LU, 125.50 BT.

BACA JUGA:5 Wanita Hebat Maju Sebagai Calon Kepala Daerah di Pilkada Serentak 2024, Nomor 5 Asal Sumsel

Kategori :