Dari tampilan dan rasa berkendaranya cukup menjanjikan tapi fiturnya cukup menjadi perdebatan.
Meluncur pertama kali di tahun 2017 awalnya mobil ini punya fitur yang kurang pantas untuk bersaing di kelasnya.
Kemudian mobil ini sering melakukan penyempurnaan fitur dengan model improvement untuk memikat konsumen.
BACA JUGA:Mobil Irit, CC Kecil Dibawah 100 Jutaan, Lebih Murah dari Agya dan Ayla 1.2
BACA JUGA:Mobil Irit BBM Sangat Cocok Buat Keluarga, Serasa Bukan Harga Rp 40 Jutaan Setara Yaris
Kali ini adalah varian limited 2017 yang sudah mendapatkan fitur yang lebih proper dari model awalnya.
KIA Rio menggunakan mesin kapasitas 1400 CC 4 silinder DOHC di CVT tenaganya sekitar 100 horsep torsinya 133 nm.
Pilihan transmisinya ada manual 6 kecepatan dan otomatis empat kecepatan penggerak roda depan.
Ukuran ban 185/65 ring 15 kapasitas tangki BBM 45 liter konsumsi BBM dalam kota sekitar 11 sampai 12 km/l kombinasi sekitar 13 hingga 15 km/l dan rute tol sekitar 16 hingga 17 km/l.
Harga Kia Rio tipe limited transmisi otomatis tahun 2017 ini sekarang harganya sekitar Rp115 juta dengan pajak per tahun sekitar Rp2,2 juta.