Ini Mekanisme dan Prioritas Pendaftaran PPPK Guru 2024, Honorer Wajib Tahu!

Minggu 27-10-2024,17:29 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

Afirmasi dan Kualifikasi Akademik

Pelamar yang mempunyai sertifikat pendidik akan mendapatkan penambahan nilai teknis hingga 100 persen.

Tak hanya itu, seluruh pelamar juga diwajibkan mempunyai kualifikasi akademik minimal S1 atau D4, kecuali untuk pelamar dari wilayah otonomi khusus Papua, yang diperbolehkan melamar dengan ijazah SMA.

Jadwal dan Pelaksanaan

BACA JUGA:Kebiasaan Presiden Prabowo Terkuak Selama Retreat Kabinet Merah Putih di Akmil Magelang, Bangun Paling Pagi

BACA JUGA:PJ Wali Kota Lubuklinggau H Koimudin Hadiri Rakerda Kwarda Gerakan Pramuka Sumsel

Jadwal pelaksanaan seleksi PPPK 2024 dibedakan antara pelamar prioritas seperti guru THK2 dan guru non ASN, dengan pelamar lulusan PPG.

Tahap pertama diperuntukan bagi pelamar prioritas, sedangkan lulusan PPG akan mengikuti seleksi pada tahap kedua.

Adanya mekanisme dan prioritas yang telah diatur ini, diharapkan seleksi PPPK 2024 bisa berjalan lancar dan adil serta memberikan kesempatan terbaik bagi guru yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan.

Kategori :