Rumah Impian dalam Genggaman dengan KPR di BRI, Bunga Ringan dan Aman

Senin 28-10-2024,11:27 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

1. Formulir Permohonan (diisi serta ditandatangani)

BACA JUGA:Saham BBRI Menjadi Primadona Trader lokal, Ini Buktinya

BACA JUGA:Pinjaman UMi BRI hanya Diajukan lewat Agen Brilink, Ini Syaratnya

2. Foto copy KTP yang masih berlaku (suami dan istri bagi calon debitur yang sudah menikah) untuk WNI, atau KITAS/KITAB/Surat Ijin Tinggal untuk WNA

3. Foto copy Kartu Keluarga

4. Foto copy Buku Tabungan/Rekening Simpanan calon debitur minimal 3 (tiga) bulan terakhir (terhitung pada saat pengajuan)

5. Foto copy NPWP

BACA JUGA:Targetkan BRI Liga 1 Bisa Bersaing di Level Asia

BACA JUGA:Beasiswa BRILian, Berikut Cara Daftar dan Persyaratan yang Harus Dipenuhi Mahasiswa

6. Foto copy Akta pisah harta (jika ada)

7. Foto copy Buku/Akta Nikah atau Surat/Akta Cerai.

8. Price List dari Developer sesuai yang tercantum dalam Surat Penawaran Rumah (khusus untuk KPP primary/baru) atau surat penawaran dari calon penjual yang bisa diyakini kebenarannya.

Syarat Khusus

BACA JUGA:Jumlah Nasabah Prioritas Tumbuh Pesat, BRI Bukukan Pertumbuhan Aset Wealth Management 23,05 Persen

BACA JUGA: Adanya KUR BRI Bikin Debitur Makin Mudah Kembangkan Usaha, Bunga Kecil Pencairan Cepat

Selain syarat umum, tentunya ada pula syarat khusus, yaitu :

1. Debitur perorangan mempunyai penghasilan tetap (fixed income)

Tags :
Kategori :

Terkait