CATAT YA! 8 Hal yang Harus Kamu Lakukan Agar Lulus Administrasi dan Tes CPNS Maupun PPPK, Supaya 2025 Jadi ASN

Selasa 29-10-2024,19:46 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Try Dina

PALPRES.COM - Beberapa hal yang harus kamu lakukan agar bisa lulus CPNS dan PPPK tahun ini, supaya tahun 2025 bisa jadi ASN.

Pemerintah telah membuka penerimaan CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) dan PPPK (Pegawai Pemerintah Terikat Kontrak Kerja) pada 2024 ini.

Di gadang-gadang tahun ini menjadi penerima terbesar sepanjang sejarah. Sehingga banyak sekali formasi yang tersedia.

Tidak gampang menjadi ASN

Jadi untuk kamu yang sedang berjuang pada periode ini, kamu harus berusaha dengan sekuat tenaga agar bisa jadi ASN (Aparatur Sipil Negara) di tahun depan.

BACA JUGA:PENTING BANGET! 8 Nasihat Orang China yang Bisa Kamu Terapkan, Agar Mentalmu Jadi Kuat dan Sukses

BACA JUGA: TIPS JITU! 7 Hal Yang Harus Kamu Lakukan Agar Bisa Kaya Raya Tanpa Pesugihan, Nomer 6 Lagi Trend

Untuk kamu yang ingin menjadi ASN, berikut adalah tips yang bisa kamu persiapkan dari sekarang yang telah tim rangkum dari berbagai sumber!

1.Niat

Segala Sesatu yang baik, tentu diawali dengan niat yang baik. 

Untuk itu sebelum melakukan serangkaian persiapan tes CPNS ada baiknya kamu menentukan niat kamu. 

BACA JUGA:7 Alasan Kenapa Wanita Berselingkuh, Pria Wajib Tahu, Nomer 6 Sering Sekali Terjadi!

BACA JUGA:PERHATIAN! Ingin Menjadi Wanita Berkelas Seperti Nagita Slavina? 5 Hal Ini Wajib Kamu Lakukan

Jadikan apa yang kamu kerjakan sebagai suatu ibadah, dan pengabdia kepada masyarakat. 

Menjadi ASN akan membuat kamu berbuat lebih untuk diri sendiri, keluarga, dan negara nantinya.

2.Ibadah wajib

Kategori :