Ini tentunya akan memberikan manfaat yang maksimal kepada para nelayan.”
“Bantuan peralatan dan pelatihan memberi kami rasa percaya diri untuk bisa menjaga kapal dalam kondisi terbaik. Hal ini sangat membantu, terutama saat musim melaut,” imbuh Ujang.