KEREN! Kapten Ipswich Town Tolak Keras Penggunaan Ban Pelangi, Faktor Agama Ternyata

Selasa 03-12-2024,16:20 WIB
Reporter : Apriansyah
Editor : Apriansyah

PALEMBANG, PALPRES.COM - Kini Kapten Ipswich Town, Sam Morsy menolak memakai ban pelangi di Liga Inggris akhir pekan lalu. Alasannya karena faktor agama.

Yang dimana Klub Premier League tengah meramaikan pekan inklusif dari Rainbow Laces Stonewall.

Adapun itu organisasi yang mendorong inklusivitas bagi LGBTQ+ di Inggris pada 29 November hingga 5 Desember nanti.

Jadi mereka biasanya memakai pernak-pernik pelangi, dari bendera corner hingga ban kapten saat bertanding.

BACA JUGA:WADUH! 4 Perahu Nelayan di Sungsang Terbakar, Tidak Ada Korban Jiwa

BACA JUGA:13 Kantor Imigrasi di Indonedia Hanya Melayani Pembuatan e-Paspor, Dimana Saja?

Sehingga Sam Morsy memilih tidak memakainya. Saat melawan Nottingham Forest akhir pekan lalu, pemain asal Mesir itu mengenakan ban kapten biasa.

Yang dimana Ipswich mengungkap alasannya.

Adapun itu Meski mendorong isu keragaman dengan mendukung hak-hak LGBTQ+, The Tractor Boys juga tak memaksa sang kapten memakai ban pelangi karena faktor agamanya.

Yang dimana Sam Morsy seorang muslim.

BACA JUGA:WAW! Komplotan Ganjal ATM Asal Sumsel Tipu Wanita di Jambi, Rp 67 Juta Melayang

BACA JUGA:MANTAP! Tiket Kereta Api Divre III Ludes Terjual Sebanyak 28 Ribu Jelang Nataru

Jadi  alasan itulah gelandang bertahan 33 tahun tersebut enggan memakainya.

"Tentunya Kami dengan bangga mendukung kampanye Rainbow Laces Liga Premier dan berdiri dengan komunitas LGBTQ + dalam mempromosikan kesetaraan dan penerimaan," kata Ipswich Town dalam sebuah pernyataan pada hari Senin.

"Jadi Selama kampanye tahun ini, anggota tim utama pria dan wanita klub mengunjungi sesi sepakbola mingguan LGBTQ + Foundation kami, sementara klub juga membuat janji solidaritas dan inklusivitas bersama Nottingham Forest menjelang pertandingan hari Sabtu."

Kategori :