OKI, PALPRES.COM - Kini Sekelompok orang melakukan penyerangan dan perusakan terhadap Polsek Pangkalan Lampam, Ogan Komering Ilir.
Adapun itu kini para pelaku yang masih buron diminta menyerahkan diri.
Yang dimana penyerangan ini terjadi pada Kamis (12/12) dan videonya viral di media sosial.
BACA JUGA:TOK! MA Tolak Permohonan PK dari 7 Terpidana Kasus Vina Cirebon
BACA JUGA:Pria di Gorontalo Bunuh Teman Sendiri, Ini Motif dan Kronologinya
Jadi sebuah Pantauan dari video yang diterima detikSumbagsel, terlihat sejumlah warga berlarian ke kantor Polsek Pangkalan Lampam.
Lalu terdengar suara teriakan dari massa lalu mereka merusak kantor polsek.
Sehingga akibat dari amukan sekelompok orang tersebut, kaca-kaca di polsek pecah berserakan.
BACA JUGA:Demi Megawati, KOVO Bakal Ubah Aturan Transfer Pemain ke Korea?
BACA JUGA:Sriwijaya Menang Hendri Susilo Pinta Suporter Untuk Setia
Jadi Sejumlah barang hancur seperti kursi, meja dan lainnya di kantor polsek rusak parah.
Lalu Dirkrimum Polda Sumsel Kombes Anwar Reksowidjoji mengatakan penyerangan ini bermula saat anggota Polsek Pangkalan Lampam hendak menangkap dua orang terkait kasus narkoba.
Sehingga saat itu, ketika akan ditangkap dua pelaku ini mencoba kabur, dan satu pelaku jatuh kepalanya terbentur beton.
BACA JUGA:PANAS! Ribuan Pekerja-Buruh Akan Lakukan Gelar Aksi Terkait Gaji, Begini Jadwalnya
BACA JUGA:PT Titan Infra Sejahtera Siap IPO di 2025, Fokus Tingkatkan Produksi Batu Bara hingga 27 Juta Ton