Samsung Note 10 Plus di Tahun 2025 Apakah Masih Worth It Dibeli? Ini Jawabannya

Kamis 09-01-2025,15:07 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

HP ini disematkan baterai dengan kapasitas yang cukup kecil, di mana baterai HP ini berkapasitas 4.300 mAh yang termasuk kapasitas baterai cukup kecil untuk di tahun ini.

BACA JUGA:12 Keunggulan Dari Hp Samsung Galaxy A33 5G yang Pasti Kamu Suka

BACA JUGA:7 Hp Samsung Dengan Kualitas Kamera Bagus, Nomer 4 Sampai 6 Harganya Mulai Sejutaan, Tertatik Beli?

Untuk kebutuhan fotografi HP ini dibekali dengan tiga kamera belakang dengan kamera utama beresolusi 12 megapiksel ditemani dengan kamera Ultra wide dan kamera telefoto serta single kamera selfie beresolusi 10 megapiksel.

Untuk hasil foto maupun video bisa kalian coba sendiri, tentunya tidak akan rugi untuk memiliki Samsung Note 10 Plus di tahun 2025 ini.

Kategori :