Dari PSV Eindhoven, pada Juli 2024 Dean Ijssel de Schepper pindah ke AZ Alkmaar U-19.
BACA JUGA:Winger Belanda Berdarah Jawa Ini Cocok Jadi Mesin Gol Timnas Indonesia, Siapa Dia?
BACA JUGA:Mode Senyap Ala Verdonk, Alex Pastoor Dapat Julukan Baru dari Fans Timnas Indonesia
Talenta pemain keturunan Indonesia yang memegang paspor Belanda ini, rupanya terendus oleh KNKB, PSSI-nya Belanda.
Dia lalu ditarik untuk memperkuat Timnas U-16 Belanda, dan berlanjut dengan Timnas Belanda U-17 pada 2023.
Dalam suatu kesempatan, Dean Ijssel de Schepper menyampaikan dia berminat menjadi bagian dari Timnas Indonesia suatu hari kelak.
Hubungan erat dengan Indonesia
BACA JUGA:RESMI! Kurniawan Jadi Pelatih Kiper Timnas U-20, Ini Targetnya
BACA JUGA:Dilirik Patrick Kluivert, Adik Gelandang AC Milan Ini Berpeluang Jadi Andalan di Timnas Indonesia
Karena Dean Ijssel de Schepper mengaku, punya hubungan erat dengan Indonesia.
Karena darah Indonesia dari sang nenek dari Surabaya dan kakek dari Bandung, mengalir pada dirinya.
Sehingga kecintaannya pada tanah leluhur, menjadi dorongan kuat Dean Ijssel de Schepper untuk menjadi bagian Tim Garuda.
Saat ini di AZ Alkmaar U-19, Dean Ijssel de Schepper bermain di posisi striker.
Dean Ijssel de Schepper resmi memperkuat AZ Alkmaar U-19 hingga pertengahan 2026 mendatang, usai tandatangan kontrak di Stadion AFAS.-az.nl-
BACA JUGA:Legenda Ajax Amsterdam Berdarah Maluku Ini Calon Kuat Dirtek Timnas Indonesia?
BACA JUGA:Maarten Paes Sambut Kiper Liga Italia Seri A, Segera Gabung Timnas Indonesia
Namun, dia juga piawai jika ditempakan di sayap kiri atau sayap kanan.