Lagu Viral 'Garam dan Madu' di TikTok dan Youtube, Ini Liriknya

Minggu 09-02-2025,15:21 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

Merah bibir kamu, kau pun lirik aku

Tepat di bawah lampu, kubisikkan kamu

Apa yang kau mau?

Dia atau aku?

Garam atau madu?

Hold my hands, dont-dont tell you friends

Cerita kemarin, ku ingat permanen

Manismu kaya permen, i hope this never end

Oh can you be my gwen? and i'll be the spiderman

BACA JUGA:Kolaborasi Jin BTS dan Wendy Red Velvet dalam Lagu 'Heart on The Window', Ini Lirik dan Terjemahannya

BACA JUGA:Palembang Hujan di Awal November! Ini Chord dan Lirik Lagu November Rain dari Guns N Roses Beserta Artinya

Sakit dadaku, kumulai merindu

Kubayangkan jika kamu tidur di sampingku

Di malam yang semu, pejamkan mataku

Kubayangkan tubuhmu jika di pelukanku

Sakit dadaku, ku mulai merindu

Kategori :