Sementara, Kepala BKPSDM Kabupaten Muba H Pathi Riduan dalam laporan menyampaikan, peresmian dan pengambilan sumpah/janji PPPK formasi tahun 2024 periode 2 di lingkungan Pemkab Muba.
BACA JUGA:Pahami Tugas dan Fungsi Pemasyarakatan, Ini yang Dilakukan Jajaran Lapas Sekayu
BACA JUGA:Muba Resmi Dapat Alokasi 5.143 Sambungan Jargas, Bupati: Kita Ajukan Lagu untuk 2026
"Untuk secara keseluruhannya berjumlah sebanyak 2.563 orang yang terdiri dari, jabatan fungsional guru sebanyak 332 orang, jabatan fungsional kesehatan 346 orang dan tenaga teknis berjumlah 1.885 orang.
Semoga semua yang sudah dilantik mendapatkan banyak keberkahan bekerja sesuai tugas dan fungsinya memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat," tandasnya.