Kekalahan Perdana! Sumsel United Tersungkur di Kandang PSMS Medan

Minggu 28-09-2025,21:53 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

BACA JUGA:Comeback Dramatis Persiraja Bikin Sriwijaya FC Tumbang di Kandang

Tampak kedua tim berusaha menetak gol cepat di babak pertama.

Namun perlahan tapi pasti, skuad PSMS Medan mulai bisa mendominasi  babak pertama.

Berulang kali PSMS mendapatkan peluang emas, namun keberuntungan belum berpihak pada skuad Ayam Kiantan.

Pasalnya, belum ada satu gol pun yang berhasil disarangkan ke gawang Sumsel United.

BACA JUGA:Tahan Imbang Persikad Depok 3-3, Sriwijaya FC Raih Poin Perdana

BACA JUGA:Ditahan Imbang Oleh Persikabo 0-0, Apakah Sriwijaya FC Masih Ada Peluang Bertahan Diliga 2

Gol Kapten PSMS Medan

Kapten PSMS Medan, Jeung Ho Kim, akhirnya membuka keran gol timnya pada menit ke 24.

Melalui sepakan keras yang mendatar, Jeung Ho Kim sukses membuat timnya unggul 1-0 atas Sumsel United.

Sumsel United berusaha menciptakan gol penyeimbang, namun hingga babak pertama berakhir kedudukan masih 1-0 untuk keunggulan PSMS Medan.

BACA JUGA:Mengejutkan, Sriwijaya FC Cuma Bisa Bermain Imbang 1-1 Lawan PSKC, Kehilangan 2 Poin di Kandang Sendiri

BACA JUGA:Hasil Akhir Dejan FC vs Sriwijaya FC di Pegadaian Liga 2 2024/2, SFC kalah di Kandang Lawan, Hujan Kartu Merah


Memasuki babak pertama, Sumsel United dan PSMS Medan tampil agresif dengan tempo cepat-IG@official_psmsmedan-

Memasuki babak kedua, Nil Maizar menginstruksikan skuad PSMS Medan bermain lebih menekan.

Tak butuh waktu lama, pada menit 49 PSMS Medan berhasil menggandakan keunggulan atas Sumsel United.

Gol kedua PSMS Medan dicetak oleh Ari Maring.

Kategori :