Tidur di Mobil Bisa Sebabkan Kematian, Kok Bisa?
ilustrasi tidur di mobil--Istimewa/palpres.com
Tidur terlalu lama justru membuat kesegaran berkurang dan badan pegal-pegal. Ini karena posisi tidur di mobil tentu tidak senyaman dilakukan di atas kasur yang landai.
Ketiga, bukalah kaca mobil sedikit pada setiap sisi jendela. Ini untuk membuat pertukaran udara di dalam kabin lancar.
Keempat, pastikan mengunci pintu sebelum tertidur demi menghindari terjadinya kejahatan.
Untuk dapat tidur cepat dan berkualitas, lakukan beberapa langkah mudah ini setelah menempuh perjalanan jauh dengan mobil.
Sebelum tidur, sebaiknya tidak makan dan minum berat. Perut yang penuh membuat metabolisme tubuh bekerja berat dan menunda kantuk.
Siapkan timer dan alarm, bisa gunakan gawai atau jam tanganmu. Atur waktu tidur 20 menit dan mulailah untuk tidur.
BACA JUGA:Auto2000 Sumsel Kenalkan All New Calya, Langsung Banjir Pesanan
Biasanya, saat tubuh lelah akan mudah sekali tertidur. Pastikan semua kondisi mesin dan AC dalam keadaan mati, kaca jendela terbuka sedikit dan pintu terkunci.
Pastikan mobil terparkir di area terbuka dengan sirkulasi udara lancar.
Jadi, tidur di mobil sebenarnya aman dan boleh saja dilakukan. Apalagi saat ini beberapa mobil punya fitur jok Long Sofa, maka tidur nyenyak di kabin terasa sangat nikmat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: