Honda

Sajian Nikmat dan Praktis dari Olahan Daging Ayam

Sajian Nikmat dan Praktis dari Olahan Daging Ayam

Ilustrasi Ayam Lada Hitam--

 

PALEMBANG, PALPRES.COM - Olahan daging ayam menjadi salah satu makanan favorit, yang sering dikonsumsi sehari-hari.  Selain rasanya lezat, daging ayam cocok diolah dengan berbagai macam bumbu hingga menjadi hidangan lezat bergizi.

 

Ada cara mudah membuat olahan daging ayam menjadi paktis dan nikmat, terutama bagi ibu-ibu punya banyak kesibukan namun tetap ingin memberikan terbaik untuk keluarga, suami dan anak tercinta.

 

Sajian olahan daging ayam tidak terlalu lama dibuat karena proses tidak membutuhkan waktu selain itu daging ayam tidak seperti olahan daging lain yang memakan waktu cukup lama, selain itu daging ayam mengandung gizi yang baik bagi kesehatan.

 

Mengkonsumsi daging ayam juga memberikan maanfaat bagi tubuh, yaitu membuat tulang dan otot lebih kuat , protein tanpa lemak dalam ayam merupakan sumber asam amino yang sangat baik, kemudian daging ayam mengontrol berat badan, bagian dada dan paha memiliki jumlah protein hingg 25 – 30 gram pada tiap potongnya serta daging ayam juga dapat memberikan efek kenyang.

BACA JUGA:Muba Raih Juara Kuliner Terbaik Festival Anjungan Sumsel 2022

 

Tidak hanya protein, saat kamu memakan daging ayam terdapat kandungan vitamin b6 yang dapat membantu meningkatkan system metabolism tubuh kamu, kandungan laiinya yg baik bagi tubuh kamu yaitu kandungan zat besi.

 

Melansir dari akun Instagram @umi_halim, Ide menu masakan kita hari ini adalah ayam lada hitam siapa yang tidak suka menu olahan ayam apalagi dibuat dengan rasa cinta.

 

 

 

Ayam Lada Hitam

 

By : @umi_halim

 

4 dada ayam potong sesuai selera, lumuri air jeruk nipis +1 putih telur , tambahkan tepung suao saji (tepung siap biasanya sudah asin jadi ibu-ibu tidak perlu dikasih bumbu tambahan)

 

Bumbu cincang:

 

7 bawang putih

 

2 cm jahe

 

Bumbu iris :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: