Honda

Tips Melewati Jalan Berlubang di Jalintim Jambi – Palembang dengan Sepeda Motor

 Tips Melewati Jalan Berlubang di Jalintim Jambi – Palembang dengan Sepeda Motor

Ilustrasi naik sepeda motor--Istimewa/palpres.com

Jangan langsung ke kecepatan tinggi, karena kita tidak akan tahu apakah ada lubang lagi setelah itu. 

Efektifnya tambah kecepatan dengan perlahan.

BACA JUGA:6 Tips Berkendara Saat Hujan Lebat, Ketiga Sering Dilalaikan

3. Posisi Berkendara

Pada saat melintas dijalan yang banyak lubang, posisi badan harus sedikit diangkat. 

Supaya keseimbangan terjaga dengan baik. 

Posisi ini membuat kalian lebih siap. 

Bayangkan jika posisi badan membungkuk dan sedikit lemas, badan tidak akan siap ketika tiba-tiba melewati lubang. 

BACA JUGA:6 Tips Berkendara Saat Hujan Lebat, Ketiga Sering Dilalaikan

Alih-alih menghindar, akan tetapi malah masuk dan menghantam lubang pada jalan itu.

4. Tetap Rileks

Suasana santai juga harus dibangun. 

Jangan membawa kendaraan bermotor dalam keadaan marah, atau emosi, bahkan sedih. 

Usahakan pegang setang motor dengan kuat, karena kondisi tersebut membuat sepeda motor yang kalian tunggangi mudah dikendalikan.

BACA JUGA:Pengguna Motor Matik Wajib Tahu, Ini Tips Merawat Komponen CVT Matik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: