RDPS
Honda

Begini Cara Menghemat Baterai Android Meski Lupa Bawa Charger, Awet Berjam-jam Selama Bepergian

Begini Cara Menghemat Baterai Android Meski Lupa Bawa Charger, Awet Berjam-jam Selama Bepergian

Cara Menghemat Baterai Android Meski Lupa Bawa Charger-Freepik-

PALPRES.COM - Bagi pengguna HP Android, menjaga agar baterai tetap awet saat sedang bepergian adalah hal yang penting. 

Terkadang, kita mungkin lupa membawa charger atau tidak memiliki akses ke sumber daya listrik selama beberapa jam. 

Namun, ada beberapa cara sederhana yang dapat membantu Anda menghemat baterai Android dan menjaga agar tetap bertahan selama berjam-jam.

Berikut cara-cara yang bisa diterapkan.

BACA JUGA:Bosan Dengan iPhone Milikmu? Berikut Cara Tukar Tambah iPhone Via Online Di iBox, Simak Ya!

BACA JUGA:Begini Cara Mudah Hapus Jejak Digital di Google, Jangan Sampai Nyesel di Kemudian Hari

1. Aktifkan dark mode

Mengaktifkan dark mode dapat menjadi cara menghemat baterai Android, terutama pada perangkat yang menggunakan panel layar OLED. 

Dark mode bekerja dengan mengurangi cahaya yang dipancarkan layar, namun tetap mempertahankan kontras rasio warna minimum agar setiap teks tetap terbaca dengan jelas.

Pada perangkat yang menggunakan panel OLED, setiap piksel di layar OLED memiliki cahayanya sendiri, dan ketika mengaktifkan mode gelap, pixel-pixel tersebut meredupkan atau mematikan cahayanya. 

BACA JUGA:Baterai Hp Cepat Habis Meski Jarang Dipakai, Ini Penyebab yang Harus Diwaspadai dan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Begini Cara Pindahkan Whatsapp ke HP Baru dengan Mudah dan Gak Ribet

Minimnya penggunaan cahaya membuat penggunaan energi pada perangkat menjadi lebih hemat.

2. Aktifkan mode pesawat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: