Honda

Mengenal 12 Suku Melayu di Sumatera Selatan yang Wajib Diketahui

Mengenal 12 Suku Melayu di Sumatera Selatan yang Wajib Diketahui

Sebagai salah satu provinsi di Indonesia, Sumatera Selatan dikenal sebagai provinsi besar yang memiliki beragam adat istiadat dan ragam budaya, salah satunya adalah bahasa. -Foto: Alhadi Farid-palpres.com

suku Palembang sendiri memiliki dua ragam bahasa, yaitu Baso Palembang Alus dan Baso Palembang Sari-Sari.

Suku Palembang masih tinggal/menetap di dalam rumah yang didirikan di atas air.

Model arsitektur rumah orang Palembang yang paling khas adalah rumah Limas yang kebanyakan didirikan di atas panggung di atas air untuk melindungi dari banjir yang terus terjadi dari dahulu sampai sekarang.

Di kawasan sungai Musi sering terlihat orang Palembang menawarkan dagangannya di atas perahu.

BACA JUGA:Wajib Dikunjungi, Ini 5 Tempat Wisata Murah di Sekayu Paling Hits dan Instagramable

BACA JUGA: 5 Macam Pindang di Sumatera Selatan yang Wong Palembang Wajib Tahu

Pengucapan kata suku palembang sedikit berbeda dengan suku melayu lain seperti melayu riau dan malaysia (yang banyak berakhiran -e), karena berakhiran -o.

3. Suku Gumai

Suku Gumai adalah salah satu suku yang mendiami daerah di Kabupaten Lahat.

Sebelum adanya Kota Lahat, Gumai merupakan satu kesatuan dari teritorial GUMAI, yaitu Marga Gumai Lembak, Marga Gumai Ulu dan Marga Gumai Talang.

BACA JUGA:11 Destinasi Wisata Religi Terbaik di Palembang, Wajib Dikunjungi Saat Liburan Akhir Tahun

BACA JUGA:Belagak Nian! 5 Penyanyi Ini Ternyata Asal Sumatera Selatan

Setelah adanya kota Lahat, maka Gumai menjadi terpisah dimana Gumai Lembak dan Gumai Ulu menjadi bagian dari Kecamatan Pulau Pinang sedangkan Gumai Talang menjadi bagian dari Kecamatan Kota Lahat. 

4. Suku Semendo

Suku Semendo berada di Kecamatan Semendo, Kabupaten Muara Enim, Provinsi Sumatera Selatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: