Citraland
Honda

Kamu Pengantin Baru? 6 Objek Wisata di Bangka Belitung Ini Cocok untuk Tempat Honeymoon

Kamu Pengantin Baru?  6 Objek Wisata di Bangka Belitung Ini Cocok untuk Tempat Honeymoon

Pantai Serdang di Pulau Belitung, Provinsi Bangka Belitung, lokasi romantis yang cocok untuk tempat honeymoon pengantin baru--tiket.com

BACA JUGA:Pemilik KIS Gratis Bisa Dapat Bansos PKH Januari 2023, Cek Namamu di cekbansos.kemensos.go.id

Akan tetapi, tempat yang direkomendasikan berikut ini sepertinya lebih cocok jika kamu habiskan untuk berbulan madu. 

Apa saja ke 6 tempat wisata tersebut, simak penjelasan berikut ya. 

1. Pantai Biliton

Rekomendasi pertama jatuh pada Pulau Belitung, Provinsi Babel. Belitung  punya tempat wisata  pantai yang sering disebut sebagai resort teromantis. 

Pantai ini bernama Pantai Biliton. 

BACA JUGA: Pemilik Kartu KIS Bisa Dapat Bansos Rp3 Juta dari PKH 2023, Segera Cek Namamu!

Pada saat berada di Pantai Biliton, kamu dan pasangan dapat merasakan suasana alam yang indah di pantai Belitung. 

Di pantai ini airnya sangat jernih dan memiliki pasir putih yang bersih. 

Di sekitar pantai juga terdapat banyak hotel dan penginapan dengan harga yang bervariasi, yang bisa kamu tempati sambil menikmati indahnya Pantai Biliton. 

Dan yang lebih bagusnya lagi, saat melihat sunset di Pantai Biliton yang sangat indah.

BACA JUGA:Bansos Sembako Rp200.000 Cair Januari 2023 kepada 5 Tipe Warga Ini, Cek Namamu di cekbansos.kemensos.go.id

2. Arumdalu Private Resorts

Kemudian ada penginapan Arumdalu Private Resort. 

Temanya yang menyatu dengan alam, dan agak sedikit privasi cocok untuk menciptakan honey moon yang romantis. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: