Catat, 2 NIK Dalam 1 KK Bisa Daftar Kartu Prakerja 2023 Gelombang 48
Ilustrasi Pendaftaran Kartu Prakerja 2023 Secara Online -palpres.com-
BACA JUGA:Mau Dapat Bansos PKH dan BPNT 2023, Segera Daftar Kartu Keluarga Sejahtera, Begini Caranya
Tahun ini, pemerintah memberlakukan skema dengan cara normal.
Yakni, peserta mendapatkan pelatihan secara offline atau luar jaringan (luring).
Untuk tahap awal, ada 10 kota yang bakal menerapkan perdana skema normal Kartu Prakerja 2023.
Kota-kota tersebut, yakni DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan Barat, Sumatera Utara, Sulawesi Selatan, Bali, Nusa Tenggara Timur, dan Papua.
BACA JUGA:Yuk Guys Intip Trailer Penuh Aksi Marvel Studios ‘Ant-Man and The Wasp: Quantumania’
Tidak ada batasan pemberian bantuan Kartu Prakerja 2023.
Lantas Apa Itu BSU?
BSU atau Bantuan Subsidi Upah adalah program yang diberikan pemerintah kepada pekerja atau buruh sebesar Rp600.000 untuk 1 kali pencairan pada tahun 2022.
Syarat Calon Penerima BSU
BACA JUGA:Menelusuri Kejayaan Rempah di Masa Kesultanan Palembang Darussalam Melalui Batanghari Sembilan
1. Warga Negara Indonesia (WNI)
2. Peserta aktif program jaminan sosial BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan Juli 2022
3. Gaji atau upah paling banyak Rp 3,5 juta. Pekerja yang bekerja di wilayah dengan UMP/UMK lebih besar dari Rp3,5 juta, maka persyaratan gaji menjadi paling banyak sebesar UMP/UMK dibulatkan ke atas hingga ratusan ribu penuh
4. Bukan PNS, TNI dan Polri
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: