RDPS
Honda

Dampak Pembangunan IPAL, Jalan Pasar 16 Ilir Rusak dan Becek, PUPR Palembang Janjikan Ini!

Dampak Pembangunan IPAL, Jalan Pasar 16 Ilir Rusak dan Becek, PUPR Palembang Janjikan Ini!

Kepala Dinas PUPR Kota Palembang, Ir Akhmad Bastari Tusak Minggu, 22 Januari 2023-dok palpres-palpres.com

BACA JUGA:Pemprov Sumsel Jalin Kerjasama dengan Pemerintah Australia Bangun IPAL

Seperti diketahui pembangunan IPAL, merupakan hibah dari Pemerintah Australia melalui Palembang City Sewerage Project (PCSP).

Pembangunan ini, dana hibah murni dari pemerintah Australia ke Pemerintah kota Palembang, berupa pembangunan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL).

Pembangunan IPAL ini diperuntukkan lingkungan yang lebih baik ke depan, melalui pengolahan limbah yang tersistem.

Di antaranya menjaga air baku Sungai Musi, untuk menopang kebutuhan 1,7 juta masyarakat Kota Palembang saat ini hingga melestarikan lingkungan.

BACA JUGA:Kok Bisa! Belum Pernah Tersentuh Pemkot Palembang, Warga Perbaikan Jalan Sukosari 2

Pantauan di lapangan terlihat sepanjang jalan Kebumen Darat, Beringin Jenggot keadaan jalannya cukup rusak parah ditambah pasca hujan melanda di kota Palembang akibatnya jalan becek dan bergelombang.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: palpres.com