Lirik Lagu Terbaru Milik Mahalini – Sial, dan Maknanya
Lirik Lagu ‘Sial’ oleh Mahalini-ig/@moodlini7-
Sampai saat ini tak terpikir olehku
Aku pernah beri rasa pada orang sepertimu
Seandainya sejak awal tak ku yakinkan diriku
Tutur kata yang sempurna, tak sebaik yang kukira
BACA JUGA:Lagu ‘Sampai Matipun Engkau Takkan ku Lepaskan’ Viral di TikTok, Ini Liriknya
Andai kutahu semua akan sia-sia
Takkan ku terima cinta sesaatmu
BACA JUGA:Viral di TikTok Lirik Lagu 'Aiya Susanti’ Dalam Film Kartun Upin Ipin
Bagaimana dengan aku
Terlanjur mencintaimu
Yang datang beri harapan
lalu pergi dan menghilang
Tak terfikirkan olehmu
Hatiku hancur karena mu
Tanpa sedikit alasan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: