Honda

Wawako Palembang Sebut Ini Penyebab Banjir TPU Kebun Bunga

Wawako Palembang Sebut Ini Penyebab Banjir TPU Kebun Bunga

Wakil Walikota Palembang, Fitrianti Agustinda meninjau langsung penyebab banjir TPU Kebun Bunga ternyata dinding ini jadi penyebabnya Selasa, 28 Maret 2023-dokumen palpres-palpres.com

BACA JUGA:Wawako Palembang Nilai OPD Lamban Respon Keluhan Warga, Terkait Lampu Jalan Padam

"Saya rasa, kalau sudah ada memperbaiki saluran air yang melintasi jalan ini bisa lancar airnya mengalir," jelasnya.

Di tempat yang sama Kepala Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan (Perkimtan) Kota Palembang, Affan Prapanca Mahalli menambahkan, kondisi TPU seluas 7 hektar sudah terisi 88 kurang lebih persen. Total makam ada 11 ribu. Kondisi ini lanjut Affan harus ada perluasan lagi, karena setiap tahun pemakaman ada yang baru.

"Setiap tahun ada 500-600 penghuni TPU yang baru, jadi kita memang ada rencana memaksimalkan TPU dengan menambah 7000 meter, yang merupakan hibah dari masyarakat setempat juga. Dengan begitu jumlah kapasitas akan bertambah," tukasnya. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: palpres.com