RDPS
Honda

Resep Kue Pukis Rumahan yang Empuk dan Lembut Dijamin Bikin Kamu Ketagihan

Resep Kue Pukis Rumahan yang Empuk dan Lembut Dijamin Bikin Kamu Ketagihan

Resep Kue Pukis Rumahan yang Empuk dan Lembut Dijamin Bikin Kamu Ketagihan-YouTube Ranau Toys-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Kue pukis atau hanya disebut pukis adalah kue atau makanan ringan tradisional Indonesia.

Adonan terbuat dari  berbahan dasar tepung terigu dan dimasak dalam wajan cetakan khusus. 

Ini adalah makanan ringan yang biasa ditemukan di pasar tradisional Indonesia.

Dibandingkan dengan kue lainnya, kue pukis memiliki tekstur yang paling lembut dan ringan. 

BACA JUGA:Jajanan Pasar Ini Bisa Jadi Alternatif Takjil Buka Puasa Kamu dan Keluarga

Kue tradisional asal Banyumas, Jawa Tengah ini terbuat dari tepung terigu, telur, santan, ragi, dan gula pasir. 

Berbeda dengan kue pancong, kue ini memiliki rasa yang manis.

Hal yang membedakan kedua kue tersebut ialah bahan dasar dan bentuk penyajiannya. 

Di mana bahan dasar pembuatan kue Pukis menggunakan tepung terigu sedangkan untuk kue Pancong menggunakan tepung beras sebagai bahan dasarnya.

BACA JUGA:Resep Kue Gandasturi Rekomendasi Takjil Lembut dan Enak Dijamin Kamu Ketagihan

Pukis yang merupakan kue khas Indonesia ini memang enak. Terbuat dari adonan telur, gula pasir, tepung terigu, ragi dan juga santan.

Kue yang empuk manis ini dibuat dari adonan ragi sehingga berserat halus teksturnya. Kue ini popuer sebagai jajajan pasar. 

Ada juga yang dijual dengan gerai, pukis dimasak saat dipesan.

Topping pukis bisa sesuai selera. Yang populer isian cokelat dan keju. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: