RDPS
Honda

5 Fakta Unik Aceh, Punya Hukum Sendiri Hingga Surganya Pecinta Kopi

5 Fakta Unik Aceh, Punya Hukum Sendiri Hingga Surganya Pecinta Kopi

Foto udara Museum Tsunami di Banda Aceh. Museum Tsunami adalah satu dari 5 fakta unik Aceh, punya hukum sendiri hingga surganya pecinta kopi.-bantulkab.go.id-

Gempa yang terjadi, bahkan disebut ahli sebagai gempa terbesar ke-5 yang pernah ada dalam sejarah.

Tidak lama setelah gempa, muncul gelombang tsunami yang diperkirakan memiliki ketinggian 30 meter, dengan kecepatan mencapai 100 meter per detik, atau 360 kilometer per jam.

Gelombang besar nan kuat ini tidak hanya menghanyutkan warga, binatang ternak, menghancurkan pemukiman bahkan satu wilayah.

Namun juga menyeret sebuah kapal ke tengah daratan. 

Kapal itu ialah Kapal PLTD Apung yang terseret hingga 5 kilometer dari kawasan perairan ke tengah daratan.

Untuk mengenang peristiwa tersebut, dibangunlah Museum Tsunami sebagai peringatan untuk mengenang tragedi bencana tersebut.

Museum Tsunami ini menjadi satu-satunya museum dengan tema tsunami di dunia. 

Aceh juga memiliki kuburan massal dari korban jiwa yang meninggal setelah tsunami.

 

4. Surga bagi Pecinta Kopi

Aceh dikenal memiliki kopi yang khas bagi kalangan penggemar kopi. 

Ada beragam kopi dengan cita rasa yang khas di Aceh, seperti kopi Gayo dan kopi Ulee Kareng. 

Kalau kamu datang berkunjung ke Aceh, maka kamu akan menjumpai ribuan warung kopi di berbagai tempat, mulai dari kota besar hingga pedesaan. 

Warung kopi ini buka hingga 24 jam. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: