Citraland
Honda

Hukum Kurban Online Menurut Islam, Ini Penjelasan Habib Husein Ja'far Al Hadar

Hukum Kurban Online Menurut Islam, Ini Penjelasan Habib Husein Ja'far Al Hadar

Hukum kurban online dalam Islam, ini penjelasan Habib Husein Ja'far Al Hadar.--

Pastikan pula dalam proses tersebut, penyembelihan dilakukan atas nama orang yang berkurban. 

Dalam sebuah Hadis yang diriwayatkan Al Hakim, Nabi Muhammad memang pernah menyuruh Fatimah untuk menyaksikan penyembelihan. 

“Ya Fatimah, datanglah ke (tempat penyembelihan) hewan kurbanmu dan saksikanlah (saat penyembelihannya), sesungguhnya bagimu dari awal tetes darah hewan kurbanmu berupa ampunan dosa yang telah lalu. 

Lalu Fatimah bertanya: ‘Ya Rasulullah, apakah ini khusus untuk kelurga kita atau untuk kita dan keseluruhan umat Muslim?'

Kemudian Nabi Saw menjawab: ‘Tidak, bahkan ini berlaku untuk kita dan keseluruhan umat Muslim. Lalu beliau diam.”

Dengan demikian, maka hukum menyaksikan langsung penyembelihan kurban adalah sunnah. 

Namun, meski tidak mendapatkan sunnah tersebut, ada keutamaan syiar yang lebih besar dalam melaksanakan kurban online. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: