Citraland
Honda

Nostalgia dengan OST Drama Korea Tahun 2000an, Auto Nangis Kejer

Nostalgia dengan OST Drama Korea Tahun 2000an, Auto Nangis Kejer

Nostalgia dengan OST Drama Korea Tahun 2000an, Auto Nangis Kejer-Palpres.com-kolase

Lagu ini menjadi salah satu soundtrack terpopuler dalam sejarah drama Korea.

BACA JUGA:2 tahun Vakum, See You in My 19th Life Drama Terbaru Shin Hye Sun yang Diangkat dari Webtoon tayang Juni 2023

Autumn In My Heart dengan Reason


Autumn In My Heart-Palpres.com-doc

Drama berlatar belakang keluarga yang anaknya tertukar ketika masih bayi ini, berhasil membuat penonton berlinangkan air mata.

Song Hye Kyo dan Song Seung-heon menjadi pemeran utama drama tersebut berhasil membawa penonton terhanyut akan kisah cinta mereka berdua yang berakhir tragis.

Soundtrack lagu dalam drama Korea pada tahun 2000an telah memberikan sumbangsih besar dalam menciptakan momen-momen indah dan menghadirkan atmosfer yang menggetarkan hati para penonton. 

Lagu-lagu tersebut berhasil membawa kita bernostalgia ke tahun 2000an.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: