Bikin Malas Pulang! Ini 5 Rekomendasi Wisata Air Terjun di Malang, Nomor 3 Eksotis Penuh Kesejukan
Eksotis dan Penuh Kesejukan! Ini 5 Rekomendasi Wisata Air Terjun di Malang-kolase-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Buat kamu yang lagi liburan di kota Malang jangan bingung nih guys mau liburan kemana dulu.
Malang, kota dengan udara sejuk dan meyegarkan hati.
Hal itu tak lain karena letak geografis Malang yang dikelilingi oleh beberapa pegunungan, seperti pegunungan Bromo-Tengger, Gunung Semeru, Gunung Arjuna ataupun Gunung Kawi.
Dan berkat adanya gunung-gunung tersebut pula, Malang dianugerahi banyak sekali air terjun yang cantik mempesona.
Nih mimin kasih rekomendasi wisata air terjun yang ada di Malang dengan keindahan alamnya yang luar biasa.
Ada yang sudah ke air terjun mana nih? Share pengalaman kamu yang udah mampir di wisata air terjun yang ada di Malang.
BACA JUGA:Mengenal 3 Objek Wisata di Pusat Kota Lubuk Linggau, Nomor 2 Berbau Religi
1. Coban Rais
Air terjun Coban Rais merupakan air terjun yang berlokasi di Desa oro-oro Ombo, Kota Batu.
Akses paling mudah menuju Coban Rais adalah melewati jalan raya menuju Batu Night Spectacular.
Jalan menuju Coban Rais juga dilengkapi dengan petunjuk jalan.
Dengan harga Rp 12.500 kamu bisa menikmati keindahan alam bareng teman ataupun keluarga loohh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: