Citraland
Honda

Lirik Lagu Mark Natama 'Berlabuh' Hanya Kamu yang Bisa Runtuhkan Tembokku

Lirik Lagu Mark Natama 'Berlabuh' Hanya Kamu yang Bisa Runtuhkan Tembokku

lagu Mark Natama 'Berlabuh' --Kanal YouTube Mark Natama

JAKARTA, PALPRES.COM - Belum lama ini Mark Natama merilis single terbarunya 'Berlabuh'.

Lagu Berlabuh dengan lirik hanya kamu yang bisa runtuhkan tembokku ini dirilis pada 23 Juni 2023 lalu melalui kanal YouTubenya.

Lagu yang ditulis oleh Mark Natama dan Kenny Gabriel ini menceritakan tentang pelabuhan terakhir.

Dimana setelah melalui perjalan cinta berliku, akhirnya ia menemukan tempat untuk berlabu.

BACA JUGA:Balas Dendam Lewat 'Rayuan Perempuan Gila', Ini Makna dan Lirik Lagu Milik Nadin Amizah

Oleh karena itu, hanya kamu yang buatku percaya sebab darimu kurasakan cinta.

Sosok ini hadir sebagai pelengkap hari yang bisa menerima apa adanya segala kurang dan lebihnya.

Hingga berita ini ditayangkan, lagu 'Berlabuh' telah ditonton sebanyak 158.035 kali.

Bahkan lagu ini pun banjir pujian dari penggemar Mark Natama yang telah menunggu karya terbaru dari Mark.

BACA JUGA:Asli Candu Banget! Berikut Lirik Lagu ‘Jah’ Milik Libianca

Seperti komentar dari @kay-pr3kd "on repeat! didengerin pake earphone makin makin terdengar enak. jujurrrr tam gua nungguin lu ngeluarin lagu yg gini2 dan akhirnyaaa ada juga. bagian backing di belakang2 juga enak bgt makin bikin ngena dan berasa vibes bahagianya. woi pkoknya ini hrus bnyk di share org2 harus denger lagu ini si," tulisnya.

Begitu juga dengan komentar @diahretno6556 "Lagunya enakk bangett sesuka itu sama lagunyaa, baru pertama kali denger langsung hafal sama liriknyaa, semogaa lewat lagu ini masyarakat indonesiaa bisa lebih mengenal seorang MARK NATAMA," tulisnya.

Bahkan beberapa warganet bersyukur kepada Mark karena sudah menciptakan lagu Berlabuh.

"Sebelumnya terimakasih banyak tama udah rilis lagu ini, sedikit cerita tentang berlabuh versi ku.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: