RDPS
Honda

Maaf Palembang Gak Masuk! Inilah 10 Kampus Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2024, Ada UI dan UGM

Maaf Palembang Gak Masuk! Inilah 10 Kampus Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2024, Ada UI dan UGM

Kampus UI masuk 10 Kampus terbaik di Indonesia versi QS WUR 2024. Sayangnya tidak ada kampus dari Palembang dalam daftar tersebut. --

JAKARTA, PALPRES.COM – Lembaga pemeringkatan Quacquarelli Symonds (QS) baru saja merilis QS World University Rankings 2024. 

Ternyata ada 10 kampus di Indonesia yang masuk daftar 10 universitas terbaik versi QS WUR 2024, ada UI dan UGM.

Sayangnya kampus di Palembang, Sumatera Selatan tidak ada dalam daftar. 

Lebih dari 1.500 universitas di seluruh dunia masuk pada pemeringkatan QS WUR 2024, termasuk kampus di Indonesia.

BACA JUGA:10 Kampus Terbaik Ini Menjamin Lulusannya Langsung Kerja, Nomor 7 Incaran Perusahaan Hingga Internasional

Meski kampus di Indonesia masih di antara ratusan hingga ribuan peringkat terbaik di dunia, namun tetap disyukuri.

Sebab untuk masuk ke QS WUR 2024 ini, universitas harus bersaing dengan kampus bergengsi lainnya di seluruh dunia.

Terdapat beberapa kampus terbaik di Indonesia yang masuk daftar pemringkatan bergengsi dunia tersebut.

Kualitas dan peringkat suatu perguruan tinggi dinilai oleh QS WUR melalui 3 indikator yakni keberlanjutan, hasil Ketenagakerjaan, dan jaringan riset internasional.

BACA JUGA:Ini Top 100 Kampus Terbaik Dunia Versi QS World University Rangkings 2024, Kampusmu Masuk Nggak?

Dengan masuknya beberapa kampus dalam daftar pemringkatan dunia tersebut, tentu saja hal ini menjadi salah satu referensi bagi calon mahasiswa baru yang ingin memasuki kampus tersebut.

Sebab, kampus di Indonesia bukan hanya berkomitmen dalam menyediakan pendidikan yang berkualitas, namun juga melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

Berikut daftar 10 kampus terbaik di Indonesia versi QS World University Rankings 2024, ada UI dan UGM, namun tidak ada kampus dari Palembang. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: