Citraland
Honda

Karir Menurun Usai ‘Diblacklist’ Shin Tae-yong, Begini Nasib 5 Pemain Timnas Indonesia

Karir Menurun Usai ‘Diblacklist’ Shin Tae-yong, Begini Nasib 5 Pemain Timnas Indonesia

Osvaldo Haay merupakan salah satu pemain Timnas Indonesia yang karirnya menurun sejak ‘diblacklist’ Shin Tae-yong.-Instagram/@valdo_haay-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Sejak ‘diblaklist’ Shin Tae-yong, 5 pemain Timnas Indonesia mengalami penurunan karir.

Malah ada yang sampai detik ini masih menganggur. 

Shin Tae-yong merupakan pelatih Timnas Indonesia yang terkenal tegas. 

Ia tak segan-segan mencoret pemain, yang dianggap tidak bisa bekerja sama dengannya.

BACA JUGA:Sudah Dapat Izin dari Sao Paulo, Welber Jardim Belum Pasti Ikut Seleksi Timnas Indonesia U-17, Mengapa?

Pemain itu tidak akan lagi dipanggil olehnya untuk memperkuat timnas Indonesia. 

Uniknya, pemain-pemain yang masuk daftar hitam Shin Tae-yong justru mengalami penurunan karier. Siapa saja mereka?

Berikut 5 pemain Timnas Indonesia yang alami penurunan karier setelah diblacklist Shin Tae-yong:

 

5. Ahmad Afhridrizal

BACA JUGA:6 Pemain dari Klub Luar Negeri Dipanggil TC Timnas Indonesia U-17, Ini Profil Singkatnya

Sebetulnya pemain ini memiliki prospek bagus di tahun 2020. 

Saat itu, Ahmad Afhridrizal diproyeksikan menjalani pemusatan latihan Timnas Indonesia U-19 di Kroasia bersama Witan Sulaeman, Pratama Arhan, Elkan Baggott dan lain-lain.

Namun beberapa hari jelang keberangkatan, Ahmad Afhridrizal akhirnya dicoret. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: