Kolektor Buru 5 Koin Kuno Ini, Harganya Bisa Tembus Rp100 Juta, Kamu Masih Simpan?
Ada 5 jenis koin kuno yang saat ini banyak diburu oleh kolektor. -palpres.com-
JAKARTA,PALPRES.COM– Ada 5 jenis koin kuno yang saat ini banyak diburu oleh kolektor.
Jika beruntung, pemilik koin kuno jenis bisa bisa meraup untung ratusan juta.
Koin kuno kini menjadi barang yang berharga, karena jika memenuhi kriteria, koin kuno yang kamu simpan bisa bernilai fantastis.
Seperti 5 koin ini yang sedang banyak yang memburunya.
BACA JUGA:Jangan di Buang Bisa Auto Sultan! 3 Koin Kuno Ini Ternyata Bernilai Ratusan Juta
Ada banyak koin-koin lama yang sudah ditarik peredarannya oleh Bank Indonesia.
Namun ternyata, karena langka dan sulit ditemukan, uang koin menjadi barang yang berharga.
Pertama, uang koin 25 perak keluaran tahun 1996 yang bergambar buah pala di jual dengan harga Rp 100 juta per kepingnya.
Kedua, uang koin 50 perak keluaran tahun 1971 yang dijual dengan harga yang hampir sama dengan Rp25 perak.
BACA JUGA:Berani Beli Seharga 2 Honda BeAt, Kolektor Ini Cari Koin Kuno Rp100 Rumah Gadang 1978
Ketiga, uang koin Rp 100 tahun 1978 bergambar wayang dan rumah gadang, juga dibanderol dengan harga Rp 100 juta per kepingnya.
Keempat, uang koin 500 perak keluaran tahun 1992 yang bergambar bunga melati berwarna kuning emas dijual dengan harga Rp 100 juta.
Kelima adalah uang koin yang wajib kamu jual karena harganya selangit, yakni koin Rp1.000 bergambar Kelapa Sawit.
Koin ini dihargai sampai dengan Rp 100 juta lebih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: