Honda

5 Kota dengan Biaya Hidup Paling Mahal di Indonesia, Kotamu Termasuk?

5 Kota dengan Biaya Hidup Paling Mahal di Indonesia, Kotamu Termasuk?

5 Kota dengan Biaya Hidup Paling Mahal di Indonesia, Kotamu Termasuk?--Sumber: Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM - Sebuah negara tak lepas dari biaya hidup yang paling mahal, seperti 5 kota di Indonesia ini.

Tentunya 5 kota tersebut menjadi tempat pusat bisnis, industri, pemerintahan, dan masih banyak lagi.

Selain itu, gaya hidup yang tinggi juga membentuk komponen biaya hidup paling mahal di suatu daerah.

Adapun biaya hidup itu seperti biaya makanan dan minuman, sewa, hunian, transportasi, dan masih banyak lagi.

BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah Kekinian Dibutuhkan Banyak Perusahaan dan Miliki Prospek Kerja Tinggi, Minat?

Disadur dari laman sirclo store yang merujuk data dari Badan Pusat Statistik (BPS), inilah deretan 5 kota dengan biaya hidup paling mahal. Simak, ya!

1. Kota Jakarta

Ibu kota Indonesia, Jakarta menempati posisi pertama sebagai kota dengan biaya hidup mahal.

Untuk pengeluaran rata-rata perkapita di kota Jakarta bisa mencapai Rp4.446.770 lho.

BACA JUGA:Selain Jakarta, Ternyata Inilah 6 Kota Rantauan yang Paling Menjanjikan di Indonesia, Ada Kotamu?

Nah, kalau pengeluaran rata-rata untuk rumah tangga berkisar Rp16.897.727, ya. Cukup besar kan?

Gak heran, karena mengingat Jakarta merupakan kota Metropolitan di Indonesia, yang pastinya kondisi penduduknya banyak, pusatnya bisnis ada di sana. Nah, hal itu berpengaruh pada harga pokok-pokok yang relatif mahal di sana.

2. Kota Surabaya

Kota Surabaya berada di tingkat kedua sebagai kota dengan biaya hidup mahal di Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: