RDPS
Honda

Jangan Salah Sebut QRIS, 'Kris' Bukan 'Kyuris', Ini Manfaatnya

Jangan Salah Sebut QRIS, 'Kris' Bukan 'Kyuris', Ini Manfaatnya

Ilustrasi pembayaran melalui transaksi digital atau QRIS-Net-

BACA JUGA:Asal Muasal Daerah Talang Keramat, Konon Ada Makam Panjang Seekor Buaya Keturunan Manusia

Tidak hanya QRIS, Bank Indonesia juga merencanakan pengembangan alat pembayaran digital lain yang disebut Digital Rupiah.

Ini menunjukkan komitment dari BI dalam berinovasi dan mengembangkan sistem pembayaran yang lebih canggih.

Biaya Penggunaan QRIS

Pada saat penggunaan fitur tarik tunai, memang ada biaya yang dikenakan kepada nasabah.

BACA JUGA:Deretan Aplikasi Penghasil Saldo Dana Gratis, Terbukti Langsung Membayar, Cobain Saja Sendiri

Biaya ini berlaku jika anda melakukan transaksi tarik tunai dengan bank yang berbeda.

Untuk transaksi sesama bank, melalui agen dan transaksi antar bank, biaya tarik tunai adalah Rp6.500 per transaksi.

Sementara jika anda melakukan transaksi setor tunai dengan QRIS, biayanya adalah Rp5.000/transaksi.

Jadi, QRIS atau kris bukan kyuris merupakan inovasi terbaru dalam sistem pembayaran digital.

BACA JUGA:Berjarak 307 Km dari Surabaya, Tempat Wisata Ini Mirip Film Fiksi Ilmiah, Kok Bisa?

Ini dapat memberikan kemudahan dalam berbagai transaksi seperti pembayaran, tarik tunai dan transfer antar bank.

Dengan kemampuannya yang semakin berkembang, QRIS menjadi alternatif yang menarik bagi masyarakat dalam bertransaksi.

Penting untuk memahami cara penggunaan dan biaya yang timbul dengan QRIS agar dapat memanfaatkannya dengan bijak dalam aktifitas keuangan sehari-hari. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: