Antisipasi Kenakalan Pelajar, Para Kepala SMA di OI Minta Hal Ini pada Polisi
Kapolres Ogan Ilir, AKBP Andi Baso Rahman saat mendengarkan dengan serius dan mencatat curhat yang disampaikan Kepala SMAN di Ogan Ilir terkait anak didiknya.-Wijdan-palpres.com
BACA JUGA:Pasti Cair! Modal Main Game Saldo DANA Gratis Rp80.000 Siap Masuk Kantong Kamu
Dicontohkannya, seperti adanya siswa yang terlibat narkoba, membawa senjata tajam dan tawuran, serta terjadinya kecelakaan yang melibatkan pelajar.
"Yang pasti kejadian-kejadian yang dapat mengganggu proses pendidikan di sekolah," tukas Kapolres seraya mengimbau kepada orang tua wali siswa untuk lebih memperhatikan anak-anaknya. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: palpres.com