Honda

5 Tips Jaga Kesehatan saat Kabut Asap, Nomor 4 Lakukan Segera Sebelum Kondisi Memburuk

5 Tips Jaga Kesehatan saat Kabut Asap, Nomor 4 Lakukan Segera Sebelum Kondisi Memburuk

Ilustrasi --Freepik

JAKARTA, PALPRES.COM – Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) kembali terjadi di sejumlah titik di Sumsel.

Akibatnya, kabut asap belakangan ini mulai membuat masyarakat sulit dalam beraktifitas di luar ruangan.

Soalnya selain mengganggu pernafasan, kabut asap tersebut juga membuat mata perih.

Nah, caranya agar kondisi tubuh kita tetap sehat saat kabut asap tersebut? 

BACA JUGA:Alhamdulillah! BLT Rp1.200.000 Cair Mulai Minggu Ini Bagi 10 Juta Pemilik KK

Dikutip www.orami.co.id, berikut 5 tips menjaga kesehatan saat kabut asap. 

1. Mengurangi Aktivitas di Luar Rumah

Ketika diluar rumah kondisi kabut asap sangat dominan, maka pilihan bijak untuk menjaga kesehatan dengan mengurangi aktivitas di luar rumah. 

Jadi akan lebih baik untuk beraktivitas didalam rumah. 

BACA JUGA:Main Game Dapat Hadiah Saldo DANA Gratis Rp300.000, Siapa yang Gak Mau?

Anak-anak kecil juga disarankan untuk tetap beraktivitas di dalam rumah, karena mereka rentan dengan penyakit  akibat kebakaran hutan.

Seperti Infeksi saluran pernapasan akut atau ISPA dan juga perih pada mata. 

Ketika berada di dalam rumah juga akan lebih baik kita tidak menambah polusi asap, seperti merokok, menyalakan lilin, menyalakan perapian, dan beberapa sumber api lainnya di dalam rumah. 

Kita juga perlu untuk menutup jendela dan pintu rumah rapat-rapat, untuk mengurangi masuknya partikel asap ke dalam rumah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: