Miliki Peluang Besar, Ini 6 Jurusan Kuliah Sepi Peminat di Universitas Gadjah Mada, Berminat?
Miliki Peluang Besar, Ini 6 Jurusan Kuliah Sepi Peminat di Universitas Gadjah Mada, Berminat?--sumber: Universitas Gadjah Mada
Dengan peminat yang berjumlah 46 orang, jurusan Mikrobiologi Pertanian UGM hanya memiliki daya tampung sebanyak 11 kursi.
6. Teknik Fisika
Jurusan Teknik Fisika di Universitas Gadjah Mada (UGM) adalah program studi yang menggabungkan konsep-konsep fisika.
Kemudian konsep-konsep itu akan digunakan dalam teknologi dan sistem teknik.
BACA JUGA:Strategi Kejut dan Cepat! Bangsa Ini Hancurkan Kota Terkaya dan Termegah di Dunia
Dengan peminat yang berjumlah 82 orang, jurusan Teknik Fisika UGM hanya memiliki daya tampung sebanyak 42 kursi.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: