Deretan 7 Jurusan yang Memiliki Peminat Sedikit di ITB, Dari Desain hingga Teknik
7 Jurusan yang Memiliki Peminat Sedikit di ITB-Web: ITB-
PALPRES.COM - Ada beberapa jurusan yang memiliki peminat yang sedikit di Institut Teknologi Bandung (ITB).
ITB adalah salah satu universitas terbaik di Indonesia.
Untuk belajar di ITB, seseorang harus benar-benar ingin belajar.
Dengan memilih salah satu dari empat jurusan di ITB ini, kamu dapat masuk KE ITB dengan mudah.
BACA JUGA:8 Kampus Terindah di Dunia, Banyak Bangunan dan Pemandangan yang Bikin Betah Seharian di Kampus
Karena beberapa jurusan ini memiliki peminat yang sedikit, ini akan sangat membuka peluang kamu untuk lulus masuk di ITB, lho.
Lalu, apa saja jurusan-jurusan tersebut?
Disadur dari berbagai sumber, yuk simak jurusannya di bawah ini sampai selesai!
1. Sekolah Farmasi
Farmasi adalah jurusan pertama yang ditawarkan di ITB.
BACA JUGA:Rekomendasi 5 Kampus dengan Jurusan Kedokteran Forensik Terbaik di Indonesia, Camaba Minat?
Program studi farmasi bertujuan untuk menghasilkan lulusan yang dapat merancang, mengembangkan, dan memproduksi bahan-bahan farmasi dan produk lainnya dengan mempertimbangkan faktor ekonomi, lingkungan, dan kesehatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: