Jangan Anggap Sepele Buta Warna, Kenali Jenis dan Gejalanya!
Jangan Anggap Sepele Buta Warna, Kenali Jenis dan Gejalanya! --Freepik
Penderitanya tidak bisa membedakan warna apapun, yang terlihat dari matanya hanya warna hitam, putih, dan abu-abu.
Wah sungguh tidak dapat dibayangkan bagaimana penglihatannya!
Buta warna monokromasi, adalah kondisi ketika seseorang hanya memiliki satu sel kerucut atau semua sel kerucutnya tidak berfungsi.
Namun, penderita buta warna monokromasi dapat menggunakan alat bantu.
BACA JUGA:6 Tips Terbaik Merawat Tanaman Hias Agar Tetap Hijau di Saat Cuaca Panas
Seperti kacamata khusus atau perangkat elektronik untuk membantu memperbaiki kemampuan penglihatan.
Itulah 4 jenis penyakit buta warna yang dapat kamu pelajari.
Meskipun sering disebut sebagai penyakit, namun buta warna sebenarnya bukanlah penyakit yang dapat disembuhkan.
Melainkan kondisi yang bersifat bawaan atau didapat sejak lahir.
Untuk mendiagnosis buta warna, bawalah diri kami ke dokter mata kemudian biasanya ia akan melakukan tes penglihatan warna.
Tes ini melibatkan penggunaan pola warna khusus yang harus diidentifikasi oleh pasien.
Berdasarkan hasil tes, dokter dapat menentukan jenis tapi warna yang dialami pasien.
Dengan mengetahui jenis buta warna yang dialami, kamu bisa mengambil tindakan yang tepat untuk mengatasi kondisi tersebut dan meminimalkan dampaknya pada aktivitas sehari-hari.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: