9 Cara Merawat Kesehatan Mata agar Penglihatan Tetap Jernih, Alami dan Mudah Dilakukan di Rumah
9 Cara Merawat Kesehatan Mata agar Penglihatan Tetap Jernih, Alami dan Mudah Dilakukan di Rumah--Freepik
PALEMBANG, PALPRES.COM- Merawat kesehatan mata agar penglihatan tetap jernih caranya cukup mudah karena bisa dilakukan secara alami.
Mata menjadi salah satu organ penting dalam tubuh kita dan membutuhkan perawatan khusus agar tetap sehat dan jernih.
Di tengah seringnya terkena paparan layar gadget dan polusi, menjaga kesehatan mata menjadi semakin penting.
Selain berkonsultasi dengan profesional kesehatan mata jika mengalami masalah penglihatan.
BACA JUGA:Deretan Manfaat Air Soda untuk Kesehatan, ternyata Bisa Menjaga Kebersihan Kulit
Kamu juga bisa mencegah kerusakan mata dengan beberapa cara alami.
Dengan menerapkan cara alami yang bisa dilakukan di rumah.
Kamu dapat menjaga kesehatan mata secara menyeluruh dan menjaga kejernihan penglihatan.
Oleh karena itu, berikut 9 cara alami untuk merawat mata anda dan menjaga kejernihan penglihatan yang dilansir dari berbagai sumber.
BACA JUGA:Kulit Cerah Dalam Hitungan Hari dengan 7 Pilihan Body Lotion, Wajib Coba!
Menjaga jarak pandang merupakan cara pertama untuk merawat mata.
Jadi, pastikan untuk tetap menjaga jarak yang aman terhadap layar komputer dan perangkat lunak lainnya, minimal 30 sentimeter.
Cara ini tidak hanya membantu melindungi mata dari debu, tetapi juga dari sinar matahari yang dapat merusak mata jika terlalu intens.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: