Honda

Ingin Jadi TNI? Yuk Intip 3 Sekolah Akademi TNI yang Ada di Indonesia, Ini Daftar Lengkap Program Studinya

Ingin Jadi TNI? Yuk Intip 3 Sekolah Akademi TNI yang Ada di Indonesia, Ini Daftar Lengkap Program Studinya

Ingin Jadi TNI? Yuk Intip 3 Sekolah Akademik TNI yang Ada di Indonesia, Ini Daftar Lengkap Program Studinya--Sekretariat Kabinet

PALEMBANG, PALPRES.COM- Bagi kamu yang ingin menjadi seorang TNI, di Indonesia ada nih sekolah akademi TNI yang bisa mewujudkan impianmu itu. 

Akademi TNI adalah lembaga yang membekali para taruna-taruninya agar menjadi TNI yang profesional.

Akademi TNI juga dapat menyuarakan persatuan, rasa memiliki, dan semangat untuk mengintegrasikan semua matra.

Akademi TNI telah masuk dalam sistem pendidikan tinggi Indonesia berdasarkan undang-undang sejak tahun 2010.

BACA JUGA:Lulus Langsung Kerja di Pemerintahan! Ini 5 Sekolah Kedinasan Semi Militer Terbaik di Indonesia

Setelah lulus, mereka akan mendapatkan gelar Sarjana Sains Terapan Pertahanan (S.S.T.Han).

Nah, di Indonesia, ada 3 akademi TNI, yakni Akademi Militer (Akmil) Magelang, Akademi Angkatan Laut (AAL) Surabaya, dan Akademi Angkatan Udara (AAU) Yogyakarta.

Dirangkum dari website Aku Pintar, yuk simak beberapa program studi yang tersedia di beberapa akademi di atas berikut ini. 

1. Akademi Militer Magelang

Pendidikan TNI Angkatan Darat secara khusus diakomodir oleh Akmil. Di Akmil, terdapat lima pilihan studi, antara lain:

1. Diploma IV Manajemen Pertahanan

2. Diploma IV Teknik Mesin Pertahanan

3. Diploma IV Teknik Sipil Pertahanan

4. Diploma IV Teknik Elektronika Pertahanan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: