PANCARKAN AURA BIRU! Batu Akik Pirus Konon Mampu Beri Kesehatan Mental dan Batin
Konon, Batu Akik Pirus menyimpan energi gaib yang dipercaya dapat memengaruhi kondisi batin dan psikologis seseorang-Dok-
PALEMBANG, PALPRES.COM – Bagi pecinta batu akik, Pirus tentunya sudah tidak asing lagi.
Tak hanya tampil dengan motif menawan, Batu Akik Pirus juga konon sarat dengan manfaat yang berkaitan dengan dunia mistis.
Konon, batu akik jenis ini menyimpan energi gaib yang dipercaya dapat memengaruhi kondisi batin dan psikologis seseorang.
Sehingga tak berlebihan, jika Batu Akik Pitus sering dikaitkan dengan ketenangan jiwa, kestabilan emosi, hingga kemampuan meredam gejolak pikiran yang kacau.
BACA JUGA:MENGEJUTKAN! 3 Batu Akik Legendaris Ini Disebut-Sebut Jadi Magnet Kekayaan dan Keberuntungan
BACA JUGA:MERINDING! Ini Aura Mistis Batu Akik Galih Kelor yang Konon Bisa Membuka Mata Batin
Dalam dunia mistis, Pirus diyakini sebagai batu penyeimbang aura.
Banyak praktisi spiritual menyebut, getaran alaminya mampu menyatu dengan energi pemiliknya, menciptakan rasa damai dari dalam.
Tak heran jika batu ini sering digunakan sebagai media spiritual untuk membantu kesehatan mental dan ketenangan batin.
Khasiat Gaib Batu Akik Pirus
BACA JUGA:UNGKAP RAHASIA TERLARANG! 3 Batu Akik Ini Konon Punya Aura Penarik Kekayaan
BACA JUGA:Misteri Batu Akik Sumur Bandung, Dipercaya Sebagai Pusat Energi Kuno dan Magnet Rezeki
Secara supranatural, Batu Akik Pirus dipercaya memiliki energi penenang yang kuat.
Aura birunya disebut mampu menyerap tekanan batin, sehingga pikiran terasa lebih ringan.
Orang yang sering merasa gelisah atau cemas diyakini akan merasakan efek ketenangan setelah rutin menggunakan batu ini.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
