Bintang Liga Champions Ini Jadi Dinaturalisasi Untuk Bela Timnas Indonesia, Begini Kata Exco PSSI
Pemain Liga Champions ini jadi dinaturalisasi untuk bela Timnas Indonesia, begini kata Exco PSSI.-Instagram/@kevindiks2-
Saat itu dia berlatih di akademi sepak bola di Belanda, VIOS Vaassen pada 2002 sampai 2004.
Kemudian pindah ke AGOVV Apeldoorn pada 2004 sampai 2005, dan Vitesse pada 2005 sampai 2014.
Setelah itu, Kevin Diks melakoni debut profesionalnya di Vitesse Arnhem pada musim 2014/2015.
Ia sering mendapat kepercayaan tampil membela timnya.
Dia pun diperpanjang kontrak oleh Vitesse Arnhem pada musim 2015/2016.
Setelahnya, Kevin Diks berpindah-pindah klub hingga akhirnya memilih berkarir di Denmark bersama klub FC Copenhagen.
Ia sempat pula memperkuat Timnas Belanda U-19, U-20, hingga terakhir U-21.
Tertarik Bela Timnas Indonesia
Dia sempat digadang-gadang akan ikut memperkuat Timnas Indonesia pada 2022 lewat jalur naturalisasi.
Kevin telah menyatakan keteratrikannya untuk memperkuat Timnas Indonesia.
Sayangnya, ia tidak mendapat restu dari kedua orangtuanya.
Selain itu, dia juga masih berharap tampil di Timnas Belanda senior.
Saat di luar lapangan, Kevin Diks rupanya sosok yang cukup dekat dengan keluarga.
Dia telah menjalin hubungan dengan seorang perempuan dan memiliki satu orang anak perempuan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: