RDPS
Honda

Pj Bupati Apriyadi Lakukan Ini, Malah Dikerubungi Emak-emak di Desa Muara Teladan

Pj Bupati Apriyadi Lakukan Ini, Malah Dikerubungi Emak-emak di Desa Muara Teladan

Pj Bupati Muba Apriyadi Mahmud foto bersama emak-emak di Desa Muara Teladan, disela-sela penyerahan bantuan pangan gratis.-Dinkominfo Muba-

Semuanya gratis dan difasilitasi Pemerintah," pungkasnya. 

Diketahui, untuk Desa Muara Teladan bantuan pangan gratis yang disalurkan diperuntukkan kepada 596 warga di Desa Muara Teladan yang terdata di dalam PKH. 

BACA JUGA:Surat Perintah Membayar Sudah Terbit, Bansos PKH dan BPNT Alokasi November-Desember Cair Bulan Ini?

BACA JUGA:Jangan Kaget!Segini Biaya Sekolah di 3 SD Swasta Terbaik di Palembang, Ada yang Tembus Rp23 Juta, Siap Daftar?

 Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), Sumatera Selatan akan kembali melaksanakan program umroh gratis yang tertuang dalam anggaran pendapatan dan belanja daerah perubahan (APBD-P) tahun 2023.

Umroh gratis itu program tahunan bagi Pemkab Muba untuk memberikan reward atau penghargaan bagi masyarakat Muba khususnya para tokoh agama, masyarakat dan lainnya yang berprestasi.

Pj Bupati Musi Banyuasin Drs Apriyadi MSi melalui Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Sekretariat Daerah Kabupaten Muba H Opi Pahlopi menuturkan, program umroh gratis pada APBD-P tahun 2023 ini akan diberangkatkan pada bulan Desember 2023 yang dibagi menjadi dua kloter atau dua kali keberangkatan.

"Alhamdullilah, sebanyak 544 calon jamaah umroh yang dibiayai Pemkab Muba sudah melalui proses verifikasi.

BACA JUGA:UPT Laboratorium Kesehatan Daerah Bakal di Bangun Pemkab Muba, Ini Tujuan Utamanya

BACA JUGA:KISAH SAHABAT NABI: Ashim bin Tsabit yang Jenazahnya Dilindungi Allah SWT dari Tangan Orang Kafir

Sesuai dengan Peraturan Bupati (Perbub) nomor 13 tahun 2023 bahwa calon jamaah umroh yang dibiayai Pemkab Muba harus memenuhi persyaratan atau diverifikasi oleh tim Verifikator yang telah dibentuk,"ujarnya pada Rapat Tim Verifikasi Calon Peserta Umroh yang dibiayai Oleh Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin. 

Bertempat di Ruang Rapat Randik, Kamis 9 November 2023.

Opi juga menyebutkan, adapun kategori calon jamaah umroh gratis yang dibiayai Pemkab Muba yang akan diberangkatkan bulan Desember ini yaitu, Tokoh Masyarkat, Tokoh Agama dan PNS yang berprestasi.

Semua calon peserta umroh sudah dilakukan verifikasi dan didatangi langsung ke setiao masing-masing kecamatan oleh tim verifikator untuk mrmastikan kelayakan peserta.

BACA JUGA:Penyanyi Asal Muba Novia Wulandari Rilis ‘Beume’, Pj Bupati Apriyadi Beri Apresiasi Ini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: dinkominfo muba