RDPS
Honda

6 Kandungan Skincare yang Ampuh Mengatasi Jerawat, Acne Fighter Wajib Tahu!

6 Kandungan Skincare yang Ampuh Mengatasi Jerawat, Acne Fighter Wajib Tahu!

6 Kandungan Skincare yang Ampuh Mengatasi Jerawat, Acne Fighter Wajib Tahu!--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Bagi kamu acne fighter perlu mengetahui 6 kandungan dalam skincare yang efektif mengatasi jerawat.

Setiap orang memiliki jenis kulit yang berbeda-beda, salah satunya adalah acne prone skin, atau kulit yang rentan berjerawat. 

Merawat kulit jenis ini memang bukanlah hal yang mudah dilakukan.

Acne prone skin sangat mudah terpicu untuk mengalami masalah jerawat dibandingkan dengan tipe kulit lainnya. 

BACA JUGA:5 Cara Alami untuk Menghilangkan Bekas Luka di Kulit, Noda Bekas Luka Langsung Pudar

Apalagi jika salah memilih skincare dengan kandungan tertentu, maka kulit ini akan mudah sekali menunjukkan efek negatifnya yang berupa jerawat.

Sebab, tidak semua skincare dapat digunakan secara sembarangan bagi para pemilik dengan tipe kulit tersebut.

Mengingat tidak semua bahan yang terkandung dalam skincare tersebut cocok untuk kulit berjerawat.

Ini menjadi tantangan tersendiri bagi kamu untuk menemukan skincare yang tepat, dan cocok dengan memperhatikan kandungan yang terdapat di dalamnya.

BACA JUGA:Jangan Asal Pakai, Ini 6 Produk Skincare yang Cocok untuk Remaja, Gak Bikin Jerawat Hasil Glowing

Kamu sangat dianjurkan untuk menggunakan skincare yang mengandung bahan aktif, untuk mengurangi peradangan, mengurangi produksi minyak dan mengatasi bakteri penyebab jerawat.

Agar tidak semakin bingung, berikut 6 kandungan aktif dalam skincare yang efektif untuk mengatasi jerawat:

1. Asam Salisilat (Salicylic acid)

Asam salisilat atau salicylic acid merupakan bahan yang terkandung di dalam skincare, yang sangat baik untuk mengeringkan jerawat dan mencegah timbulnya jerawat. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: